Pages

Senin, 18 Februari 2013

Mendesign Background Chatbox

Diposting oleh Mauli di 02.56




Setelah sebelumnya admin memposting tentang cara memberi backgound luar untuk chatbox agar lebih menarik (baca : Mendesign Background Chatbox part 1 ), sekarang kita lanjutkan ke tahap berikutnya yaitu cara mengganti background chatbox.
Begini caranya :
1. Login Chatbox 
2. Klik Look & Feel >> Colours & Font

Klik image untuk memperbesar
3. Selanjutnya akan muncul pengaturan warna seperti di bawah ini. Atur warna backround sesuka hatimu. Misalnya ingin mengganti main background , maka klik kotak main background yang ada kode huruf dan angkanya, lalu pilih warnanya di kumpulan warna di sisi sebelah kanan. 

Klik image untuk memperbesar
4. Setelah itu simpan hasilnya  dengan mengklik tombol Apply di bagian bawah.
5. Pilih Publish dibagian menu atas untuk mendapatkan code chatbox nya

Klik image untuk memperbesar

6. Copy Code-nya dan Paste-kan di blogmu. Cara lengkapnya bisa dilihat di bagian Step 4 .

Klik image untuk memperbesar
7. Jadi deh :)) Mudah bukan ??

1 komentar:

Anonim mengatakan...

Makasih,walau gak mudah-mudah banget :),aku pengen kamu tulis carta buat cbox, aku belum punya cbox,sih :(

 

Mauli's Blog Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea